Inspektorat

 

Nama SKPD : Inspektorat Kabupaten Empat Lawang
Tugas :

Membantu Bupati dalam melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan urusan pemerintahan di daerah kabupaten, pelaksanaan pembinaan atas penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kabupaten dan pelaksanaan urusan pemerintahan di daerah Kabupaten.

Fungsi :
  1. Koordinasi dan perumusan kebijakan teknis di bidang pengawasan.
  2. Pelaksanaan penyusunan perumusan kebijakan pengawasan rutin dan pembangunan daerah, penyusunan program serta kebijakan keuangan yang meliputi pengadministrasian, evaluasi dan pelaporan.
  3. Pemeriksaan terhadap tugas perangkat daerah yang meliputi tugas administrasi umum, kepegawaian, keuangan, perlengkapan, serta kegiatan rutin dan pembangunan.
  4. Pengujian dan penilaian atas kebenaran laporan secara berkala dari setiap tugas perangkat daerah.

 

FILE INSPEKTORAT

 

 

JUDUL File
INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) INSPEKTORAT KABUPATEN EMPAT LAWANG 2013 – 2018 Download
LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH ( L A K I P ) 2016 Download
PENGUKURAN KINERJA KEGIATAN (PKK) TAHUN 2016 Download
PENETAPAN KINERJA TAHUN 2016 Download
PENGUKURAN PENCAPAIAN SASARAN (PPS) TAHUN 2016 Download
LAPORAN PERJANJIAN KINERJA INDIKATOR KINERJA UTAMA INSPEKTORAT KABUPATEN EMPAT LAWANG TAHUN 2017 Download
RENSTRA INSPEKTORAT KABUPATEN EMPAT LAWANG TAHUN 2013-2018 Download
RENSTRA INSPEKTORAT KABUPATEN EMPAT LAWANG TAHUN 2018-2023 Download
PENETAPAN INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) INSPEKTORAT 2018 Download
PENETAPAN INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) INSPEKTORAT 2019 Download
Cascading 2018-2023 Download
IKU 2020 Download
LKjIP 2020 Download
MONITORING RENCANA AKSI 2020 Download
Perjanjian Kinerja 2020 Download
RENCANA AKSI 2020 Download
Renja 2020 Download
Renja 2021 Download
Renstra 2018-2023 Download
Cascading Download
IKU 2018-2023 Download
RENCANA AKSI 2021 Download
RENCANA AKSI 2022 Download
Perjanjian Kinerja 2021 Es II-Staff Download
Perjanjian Kinerja 2022 Es II-Staff Download
Renja 2022 Download
Renstra Perubahan 2018-2023 Download
LKjIP Tahun 2021 Download
LKjIP Tahun 2022 Download
Renja 2023 Download
RENCANA AKSI 2023 Download
Perjanjian Kinerja 2023 Download